Senin, 10 September 2018

[TEKS PROSEDUR] Manfaat Kulit Pisang oleh Azfi Azfiyani, dkk.


                                          
Gambar: manfaat.co


Selama ini kita hanya mengetahui manfaat dari buah pisang namun ternyata bukan hanya buahnya saja yang mempunyai manfaat dan rasanya yang enak, kulit pisang juga ternyata memiliki banyak manfaat.
Salah satu manfaatnya adalah untuk kecantikan.
 Dan diantara manfaatnya yaitu:
1. Mengatasi jerawat.
2. Menghambat dan mengurangi kerutan.
3. Wajah menjadi berseri seri
4. Mengangkat sel kulit
5. Menghilangkan mata panda.

 Caranya sangat mudah.
1. Siapkan kulit pisang.
2. Ambil bagian dalam kulit pisang.
3. Oleskan bagian dalam kulit pisang keseluruh bagian wajah secara merata. Pastikan serat-serat kulit pisang menempel pada wajah.
4. Kemudian cuci menggunakan air bersih.
5. Lakukan 3 kali seminggu untuk hasil yang maksimal.

 Nah itu dia manfaat dari kulit pisang untuk kecantikan.
 Sayang bangetkan kalau kamu tidak memanfaatkannya.


Kelompok:
Azfi azfiyani
Nuryani hafifah
Hasna ulatifah
Rahma mutmainah
Shofiyah Septiani
Shifa nuraeni.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar